Your Ad Here
My Moms Mom n fashion Mom n Travel
MSDM-HRD Marketing Akuntansi - MK Communication Psychology Ilmu Hukum Journal online
Gossips Shopping online
Contact Us

ANALISIS PENGARUH PIONEER- STATUS SEBUAH MEREK TERHADAP SIKAP KONSUMEN DALAM KATEGORI PRODUK VITAMIN C 500mg

JURNAL MANAJEMEN PEMASARAN, VOL. 1, NO. 2, OKTOBER 2006: 74-80

AUTHOR:
Cynthia Yulita Wardayanti
Staf pengajar Fakultas Ekonomi, Universitas Kristen Petra, Surabaya

ABSTRACT:

Penelitian ini menguji pengaruh status pionir sebuah merek terhadap sikap konsumen dalam kategori produk tablet hisap vitamin C 500mg dengan membandingkan sikap konsumen terhadap Vitacimin sebagai merek pionir dan Xon-Ce sebagai merek pengikut. Pengaruh pengetahuan konsumen tentang status pionir merek Vitacimin diuji dengan membagi sampel menjadi dua kelompok, yaitu kelompok yang tahu tentang status pionir (pioneer-status) merek Vitacimin (Kelompok 1) dan kelompok yang tidak tahu bahwa Vitacimin merupakan merek pionir (Kelompok 2). Hasil penelitian ini menguatkan penelitian-penelitian sebelumnya bahwa konsumen mempunyai sikap yang lebih baik terhadap merek pionir daripada terhadap merek pengikut, namun penelitian ini gagal membuktikan bahwa pengetahuan konsumen tentang status pionir sebuah merek mempunyai pengaruh signifikan terhadap sikap kosumen.

Kata kunci: merek pionir, merek pengikut, pengetahuan tentang status pionir, Vitacimin, Xon-Ce.

FULL TEXTFREE DOWNLOAD PIONEER-STATUS MEREK

0 comments:

Post a Comment

 

PsikoPedia | Marketing and Management | MSDM-HRD | Ilmu Komunikasi | Akuntansi dan Manajemen Keuangan | Ilmu Hukum | Jurnal Online | Gossips Celebrity | Travel and Pleasure | Fashion | My Mom Blog

Copyright AROUND THE WORLD OF MARKETING MANAGEMENT © 2010 - All right reserved - Using Blueceria Blogspot Theme
Best viewed with Mozilla, IE, Google Chrome and Opera.